tampilan Ginipic |
Sebelum memulai lebih jauh, penting dipertanyakan apakah aplikasi ini gratis? jawabannya adalah...Ya, Ginipic disediakan sebagai aplikasi gratis (freeware). Dari pengembangnya tidak mengenakan biaya dan Anda dapat menggunakannya sesuai dengan yang diinginkan.
Cara cerdas mencari gambar dari Ginipic yang melakukan pelacakan gambar di Internet melalui berbagai sumber seperti Flickr, Google Images, Yahoo, SmugMug, deviantArt, Live Search, Picasa, Photobucket, Facebook dan Fotolia.
Pengguna bisa mengatur aplikasi Ginipic agar mencari gambar dari sumber tertentu baik di Internet mapun folder lokal.
Selain menyediakan fitur fungsi unduh/download foto atau gambar di Internet, secara langsung anda dapat men-drag and drop suatu gambar ke aplikasi tertentu seperti Photoshop, Word, PowerPoint, Outlook, Paint, OpenOffice dan banyak lagi.
Ginipic dapat berjalan di OS:Win98/ME/2000/XP/Vista
Besar data unduhan 3,5 MB
Fitur:
- Mampu mencari dari berbagai sumber secara bersamaan.
- Pratinjau secara rinci dari hasil pencarian
- Drag & drop dan menyimpan dalam satu klik-an saja.
- Melihat ratusan dari hasil pencarian foto hanya pada satu halaman
Sumber: http://www.ginipic.com
belum pernah coba yang seperti ini, manfaatnya apa ya?
BalasHapusprogram bantu untuk mencari gambar di internet atau di folder komputer kita..
Hapussemuanya di permudah ya..
BalasHapusmakasih inponya pak guru.
iyes mba nchie...welkom
HapusProgram open source ya sob .
BalasHapusThanks sharingnya :)
mmm tidak secara kode..tapi bebas diunduh dan dipakai
Hapussayang blm ada versi ubuntu-nya yah
BalasHapusiya
Hapus