Cari Artikel di blog Media Belajar Siswa

Loading
Untuk mencari artikel cukup ketikan kata kunci dan klik tombol CARI dengan mouse -Jangan tekan ENTER.

SSuiteOffice

ssuiteOffice
Satu lagi aplikasi alternatif pengganti Microsoft Office, tapi bebas untuk digunakan (freeware/aplikasi gratis).
Dan anda tidak perlu menginstal Javascript atau Net Framework di Sistem Operasi Windows anda, karena aplikasi ini -SSuiteOffice- telah dirancang dan dibangun untuk berjalan pada semua sistem operasi Windows yang mendukung Arsitektur API Win32 (Termasuk Vista dan seterusnya)

Seperti pernyataan di situs resminya:
Perangkat lunak kami tidak berjalan di Java atau NET seperti aplikasi kantor lainnya. Misalnya MS Office, StarOffice, OpenOffice, LibreOffice, dan yang lain yang tersedia di internet.

Anda tidak akan mendapatkan pesan seperti ini ketika menginstal perangkat lunak SSuite Office kami:

"Your version of Java is Old, you need to Update your current version of Java before installation." or
"No Java installed, some features may not work properly"
("Versi dari Java anda adalah versi lama, Anda perlu Perbaharui versi Java Anda saat ini, sebelum instalasi." atau
"Tidak ada Java yang terinstal, beberapa fitur mungkin tidak bekerja dengan benar").

Aplikasi SSuiteOffice kami tertulis dalam kode Windows asli, yang merupakan kode yang sama seperti Windows itu sendiri. Tidak perlu ditafsirkan oleh sistem operasi lain seperti Java untuk dijalankan. Dengan demikian, Anda mendapatkan stabilitas lengkap dan kecepatan lebih cepat saat menjalankan perangkat lunak kantor kami pada sistem Windows Anda.

(Bagaimana menjalankan aplikasi ini di Mac OSX dan Linux ? 
Ada cara yang sangat mudah untuk menjalankan semua perangkat lunak kami pada setiap Mac OSX dan sistem Linux, yaitu dengan menggunakan CrossOver dan WINE)

Untuk unduh aplikasi dan penjelasan lebih lanjut, silahkan ke situs dibawah

Sumber:
http://www.ssuitesoft.com/freedownloads.htm

5 komentar:

  1. O,, berati aplikasi ini khusus untuk windows ya sob? kok di linuk harus pake crossover.

    BalasHapus
  2. sama dengan yg di atas.. masih bingung juga

    BalasHapus
  3. @ menjawab teman-teman diatas: iya ..aplikasi diatas memang khusus berjalan di basis OS Windows.
    Untuk pengguna Linus dan Mac...dapat menggunakan Wine atau CrossOver.

    Wine adalah sebuah aplikasi bebas dan open source yang berfungsi untuk menjalankan program komputer berbasis OS Windows, agar bisa dijalankan di sistem operasi lain seperti Linux.

    Sedangkan CrossOver (berfungsi sama halnya dengan aplikasi Wine), tetapi bersifat komersial dan proprietary yang dikembangkan oleh CodeWeavers. Program ini meliputi CrossOver Mac dan CrossOver Linux.

    thanks atas kunjungannya :D

    BalasHapus
  4. terima kasih gan atas infonya
    salam sukses selalu

    BalasHapus

(Terima kasih sudah mau berkunjung ke Blog Arya-Devi sudut kelas media belajar siswa)
Komentar Anda sebagai masukan berharga dan juga sebagai jalinan interaksi antar pengguna internet yang sehat. Dan jika berkenan mohon dukungannya dengan meng-klik tombol G+.

Jika berkenan dengan artikel di Blog ini,Mohon dukungan dengan klik G+ di Aryadevi Sudut Kelas