Perlu direspon komentar dari sobat alamathur dari posting-an kemarin tentang menjadi blogger sejati, berikut komentarnya:
Saya punya definisi sendiri seperti ini: "seorang blogger sejati adalah seseorang yang memposisikan dirinya secara total dalam memiliki, menjaga brand image blog, menulis posting, mengatur jadwal update posting secara reguler, merespon komentar pembaca sampai dengan mengatur ruang iklan yang dibutuhkan (jika ada), sekaligus mengambil tanggung jawab secara penuh atas semua konten yang dimuat dalam blognya secara profesional".... panjang banget yaakkss... hehee..
untuk mencapai ke tahap ini, alangkah lebih baiknya jika kita melewati proses untuk menjadi penikmat blog sejati terlebih dahulu.. Jika kenikmatan menulis dan ngeblog itu sudah meresap ke dalam kalbu, maka setengah jalan sudah kita lewati....
Terimakasih sobat Alamathur, bisa diikuti yaitu dengan kegiatan "ngeblog" kita dapat banyak belajar semua hal.
Memperoleh kenikmatan dengan menjiwai semuanya sehingga tidak ada beban....am enjoy ^_^ dalam ber-blogging ria...
Saya punya definisi sendiri seperti ini: "seorang blogger sejati adalah seseorang yang memposisikan dirinya secara total dalam memiliki, menjaga brand image blog, menulis posting, mengatur jadwal update posting secara reguler, merespon komentar pembaca sampai dengan mengatur ruang iklan yang dibutuhkan (jika ada), sekaligus mengambil tanggung jawab secara penuh atas semua konten yang dimuat dalam blognya secara profesional".... panjang banget yaakkss... hehee..
untuk mencapai ke tahap ini, alangkah lebih baiknya jika kita melewati proses untuk menjadi penikmat blog sejati terlebih dahulu.. Jika kenikmatan menulis dan ngeblog itu sudah meresap ke dalam kalbu, maka setengah jalan sudah kita lewati....
Terimakasih sobat Alamathur, bisa diikuti yaitu dengan kegiatan "ngeblog" kita dapat banyak belajar semua hal.
Memperoleh kenikmatan dengan menjiwai semuanya sehingga tidak ada beban....am enjoy ^_^ dalam ber-blogging ria...
SETUJA,....eh setuju,,,!! ^^,.... ngeblog adalah bebas,,tanpa beban,,,,^^,,sip!!
BalasHapus:D kalau udah seneng ngeblog ntar juga jadi blogger sejati.. :D
BalasHapuselok belum bisa smpai ke tahap yang ditulis dikomentar itu euy..
happy fasting, pak guru :D
Semoga tetap semangat ngeblognya
BalasHapusyup...ngeblog itu kebebasan yang bertanggung jawab...:)
BalasHapushappy blogging...:)
Siank Sob.. wah kayanya selama ini aku baru bisa menikmati Sob.. blum bisa menjadi blogger sejati biarpun Ng'blognya udah dari jaman SMA.. hhe.....
BalasHapusSoalnya klo untuk Update rutin kadang terhalang sama kerjaan hhe..... yg penting bisa ikut menikmati postingan sahaba2 aja deh hhe....
Semangat n happy blogging .. maaf telat...
jika mau...
BalasHapusmaka banyak hal yang bisa didapat melalui blog...
bukan hanya secara materi... tapi lebih pada pembelajaran... bukankah itu yang lebih berharga... ^^
hi hi dengan ngeblog di samping belajar kita juga menambah wawasan pak .
BalasHapussaya kira ini adalah suatu kata bijak dan pemahaman yang sangat bijak dan sungguh sangat arif dalam menempatkan sesuatu.
BalasHapuskita patut belajar banyak darinya.
sip.sip.sip. definisi yang panjang sih.. tapi kalo menurut saya, yang blogger sejati adalah blogger yang tulisannya dibaca (meski oleh diri sendiri). hehehe
BalasHapusBlogger sejati meng-update secara istiqomah dengan artikel yang menarik dan bermanfaat serta blogwalking ke blog sahabat.
BalasHapusSalam hangat dari Surabaya
Blogger sejati juga tak memprovokasi blogger lain untuk menurunkan artikel yang bersinggungan dengan sara dan saru lho.
BalasHapussalam hangat dari Surabaya